Breaking News
light_mode
Beranda » PARLEMENTARIA » Fraksi PKS Tanggapi Raperda Pertanggungjawaban APBD 2023

Fraksi PKS Tanggapi Raperda Pertanggungjawaban APBD 2023

  • account_circle Admin Seputar Kalbar
  • calendar_month Minggu, 16 Jun 2024
  • visibility 198
  • comment 0 komentar
Seputar Kalbar – Fraksi Partai Keadilan Sejahtera DPRD Kabupaten Sambas menyampaikan pandangan umumnya atas Rancangan Peraturan Daerah Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2023 Kabupaten Sambas, Jumat (14/6).

Pemandangan Umum disampaikan Juru Bicara Fraksi, Winardi SE, mengatakan perlunya upaya memaksimalkan potensi terhadap unsur-unsur yang bisa menjadi pendapatan daerah terutama pada pendapatan asli daerah kabupaten sambas.

“Fraksi kami yakin, pemerintah daerah mempunyai kemampuan untuk memaksimalkan potensi yang ada di daerah, sebagai upaya untuk peningkatan pendapat asli daerah,” ujar Winardi.

Terkait belanja daerah, Fraksi PKS mengingatkan agar dalam penganggaran ke depan, tetap mengutamakan kepentingan masyarakat kabupaten sambas. Terutama lanjut Winardi, pada perbaikan infrastrukur dan peningkatan pembinaan sumber daya manusia serta pengentasan kemiskinan masyarakat Kabupaten Sambas.

“Harus ada evaluasi kebijakan anggaran dengan cara meninjau kebijakan di tahun sebelumnya dan indentifikasi area mana saja yang harus ada perbaikan, apakah bersifat perubahaan alokasi anggaran, pengendalian pengeluaran atau peningkatan pendapatan,” saran Winardi.

  • Penulis: Admin Seputar Kalbar

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemimpin Adalah Teladan

    Pemimpin Adalah Teladan

    • calendar_month Jumat, 20 Sep 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 282
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Berbicara mengenai kepemimpinan, maka kita ketahui terlebih dahulu apa arti dari kepemimpinan tersebut. Kepemimpinan adalah kemampuan seorang pemimpin untuk mengendalikan, memimpin, mempengaruhi pikiran, perasaan atau tingkah laku orang lain untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan sebelumnya. Apa itu pemimpin teladan? Pemimpin yang teladan berarti pemimpin tersebut dapat memberikan contoh yang baik dalam […]

  • Hendak Bunuh Diri di Tower Sutt Milik PLN, Pria Ini Berhasil Diselamatkan Tim SAR

    Hendak Bunuh Diri di Tower Sutt Milik PLN, Pria Ini Berhasil Diselamatkan Tim SAR

    • calendar_month Rabu, 29 Jan 2025
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 131
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Sabri (20), warga Banjarmasin, Kalimantan Selatan hendak melakukan percobaan bunuh diri dengan melompat dari tower SUTT milik PLN di jalan Sungai Pandan, Wajok Hulu, Kecamat Jungkat, Kabupaten Mempawah, Selasa (29/01/2025). Namun upaya tersebut berhasil digagalkan oleh tim SAR Gabungan. Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Pontianak, I Made Junetra menyampaikan bahwa tim SAR […]

  • Polres Sambas Berhasil Gagalkan dugaan Praktik Penimbunan Ratusan Liter BBM Subsidi di Kecamatan Galing

    Polres Sambas Berhasil Gagalkan dugaan Praktik Penimbunan Ratusan Liter BBM Subsidi di Kecamatan Galing

    • calendar_month Jumat, 26 Mei 2023
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 255
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Satuan Reserse Kriminal Polres Sambas berhasil menggagalkan dugaan praktik penyalahgunaan atau penimbunan ratusan liter Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi jenis solar di wilayah Kecamatan Galing, Sabtu (19/05/2023) kemarin. Dari hasil pengungkapan tersebut, polisi berhasil menangkap seorang pelaku berinisial RH (41) dan mengamankan sebuah mobil minibus Kijang Super serta barang bukti kurang lebih […]

  • Jalan Gapura Diresmikan Bupati Sambas

    Jalan Gapura Diresmikan Bupati Sambas

    • calendar_month Senin, 3 Jun 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 122
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Bupati Sambas, Satono didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Sambas beserta Kepala Dinas Pekerjaan Umum meresmikan jalan di Desa Gapura, Kecamatan Sambas, Senin, (03/06/2024). Bupati Sambas, Satono mengatakan pembangunan jalan Sekuyang – Kota Bangun merupakan atensi dari Pemerintah Kabupaten Sambas terhadap masyarakat setempat. Selama kurang dari 3 tahun Ia menjabat sebagai Bupati Sambas akhirnya […]

  • Pelaku Pembobolan Kotak Amal di Pemangkat Berhasil Ditangkap

    Pelaku Pembobolan Kotak Amal di Pemangkat Berhasil Ditangkap

    • calendar_month Selasa, 20 Mei 2025
    • account_circle Ainu
    • visibility 119
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar (SAMBAS) – Seorang pemuda berusia 21 tahun berinisial R ditangkap polisi saat berusaha membobol kotak amal di Surau Al-Ikhlas Pelabuhan Perikanan Nusantara Pemangkat, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, pada Minggu(18/05/2025) malam. Kasi Humas Polres Sambas, AKP Sadoko Kasih, mengatakan pelaku tertangkap tangan ketika sedang mencongkel kotak amal menggunakan gunting yang ditemukan di surau tersebut. […]

  • Pj Gubernur Harisson Sambut Kedatangan Kepala BNPP Tito Karnavian

    Pj Gubernur Harisson Sambut Kedatangan Kepala BNPP Tito Karnavian

    • calendar_month Rabu, 13 Des 2023
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 200
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat Harisson bersama forkopimda menyambut kedatangan Kepala BNPP Republik Indonesia, Tito Karnavian sekaligus sebagai Menteri Dalam Negeri di VIP Room Lanud Supadio Kuburaya, Rabu (13/12/2023). “Selamat Datang kembali di Kalimantan Barat Pak Menteri”, ucap Pj Gubernur Harisson. BACA JUGA : 2.992 Rumah Tangga di Kuburaya Nikmati Listrik Melalui […]

expand_less