Breaking News
light_mode
Beranda » SAMBAS » Bupati Satono Hadiri Peluncuran Pilkada Sambas 2024

Bupati Satono Hadiri Peluncuran Pilkada Sambas 2024

  • account_circle Admin Seputar Kalbar
  • calendar_month Jumat, 31 Mei 2024
  • visibility 177
  • comment 0 komentar
Seputar Kalbar – Bupati Sambas, Satono menghadiri peluncuran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati dan Wakil Bupati Sambas tahun 2024 dihalaman utama Kantor Bupati, pada Jumat (31/05/2024) malam.

Bupati Sambas, Satono mengatakan bahwa Pilkada merupakan momentum untuk meningkatkan kemajuan Sambas.

“Berbeda pilihan dalam Pemilu hal yang biasa namun jangan sampai merusak persatuan dan kerukunan. Selesai Pilkada masyarakat ayo kita kembali bersama sama untuk membangun Kabupaten Sambas,” ajak dia.

Ketua KPU Sambas, Irawati mengatakan antusiasme masyarakat Kabupaten Sambas yang hadir dalam peluncuran yang membuat pesta demokrasi di Sambas semakin menggema.

“Dalam peluncuran yang mendapat perhatian begitu tinggi dari masyarakat juga dihadiri pimpinan Forkopima, OPD Kabupaten Sambas, Komisioner KPU Provinsi Kalbar, perwakilan ormas dan lainnya,” kata dia.

Selain kegiatan peluncuran pilkada dilakukan juga peluncuran maskot dan jingle Pilkada karya putra putri Sambas dalam sayembara berapa waktu yang lalu.

Kegiatan peluncuran dihibur oleh musisi Kabupaten Sambas dan juga menampilkan bintang tamu dari artis ibu kota yakni Silvia Ananta Bintang Pantura. ***

  • Penulis: Admin Seputar Kalbar

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Satono Komitmen Tingkatkan SDM Kabupaten Sambas

    Bupati Satono Komitmen Tingkatkan SDM Kabupaten Sambas

    • calendar_month Minggu, 2 Jun 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 222
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Bupati Sambas Satono mengatakan pemerintah daerah terus berupaya meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) Kabupaten Sambas, Selasa (28/05/2024). Bupati Satono mengatakan, peningkatan kualitas SDM Kabupaten Sambas harus selalu digenjot. Satu diantaranya ialah dengan solidaritas dan sinergi seluruh komponen masyarakat. “Saya mengajak seluruh komponen masyarakat Sambas bersatu, solid dan merapatkan barisan untuk mendorong […]

  • Kawal Percepatan Input Daftar Usulan Pembangunan

    Kawal Percepatan Input Daftar Usulan Pembangunan

    • calendar_month Kamis, 6 Feb 2025
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 83
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Pemerintah Kecamatan Tangaran mendorong percepatan penyampaian usulan pembangunan kecamatan dan desa untuk tahun 2026. Hal itu dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Sambas tahun 2026. “Langkah kami di Kecamatan, telah kita undang pihak desa untuk menugaskan tenaga operator masing-masing, bersama-sama melakukan penyampaian data usulan pembangunan […]

  • Polisi Berhasil Ringkus 2 Maling Motor di Sambas Kurang Dari 24 Jam

    Polisi Berhasil Ringkus 2 Maling Motor di Sambas Kurang Dari 24 Jam

    • calendar_month Minggu, 23 Feb 2025
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 511
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Tim Gabungan dari Unit Reskrim Polsek Pemangkat dan Satreskrim Polres Sambas berhasil mengamankan 2 maling motor yang beraksi di parkiran Masjid Miftahul Ulumuddin, Desa Parit Baru, Kecamatan Salatiga, Kabupaten Sambas. Sementara 1 pelaku lainnya masih dalam pengejaran. Kapolres Sambas, AKBP Sugiyatmo, melalui Kasat Reskrim Polres Sambas, AKP Rahmad Kartono, mengatakan kejadian ini […]

  • Alami Mati Mesin Dan Kebocoran, Seluruh Awak Kapal KM. Cahaya Satai 03 Berhasil Dievakuasi

    Alami Mati Mesin Dan Kebocoran, Seluruh Awak Kapal KM. Cahaya Satai 03 Berhasil Dievakuasi

    • calendar_month Senin, 22 Jul 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 303
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – KM. Cahaya Satai 03 Mengalami mati mesin dan kebocoran pada lambung kapal saat memasuki muara Teluk Batang, Kabupaten Kayong Utara, Minggu 21 Juli 2024 Pukul 21.45 WIB. Kepala Kantor SAR Pontianak I Made Junetra menjelaskan peristiwa nahas ini. ” Pada pukul 21.55 WIB kami menerima laporan itu (kerusakan mesin dan kebocoran KM. […]

  • Satreskrim Polres Sambas Gagalkan Keberangkatan 3 Calon PMI Ilegal ke Malaysia

    Satreskrim Polres Sambas Gagalkan Keberangkatan 3 Calon PMI Ilegal ke Malaysia

    • calendar_month Minggu, 3 Nov 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 295
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Unit V PPA Satreskrim Polres Sambas menggagalkan keberangkatan 3 calon Pekerja Migran Indonesia (PMI) ke Malaysia pada Sabtu, 2 November 2024. Dari kasus ini, polisi mengamankan seorang pria berinisial J (34). Kapolres Sambas, AKBP Sugiyatmo, melalui Kasat Reskrim Polres Sambas, AKP Rahmad Kartono, mengatakan pihaknya bersama Unit Reskrim Teluk Keramat mendapati satu […]

  • DPRD Sambas Dorong Kontribusi Pemuda Untuk Pembangunan

    DPRD Sambas Dorong Kontribusi Pemuda Untuk Pembangunan

    • calendar_month Jumat, 19 Apr 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 158
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Komisi IV DPRD Kabupaten Sambas melirik program KalBar Connect Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata Provinsi Kalimantan Barat. Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sambas, Anwari mengemukakan hasil konsultasi Komisi IV DPRD Kab Sambas ke Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Provinsi Kalimantan Barat, Jumat (19/4), program Kalbar Connect memberi warna baru dalam upaya melibatkan […]

expand_less