Breaking News
light_mode
Beranda » KRIMINAL » Karena Cemburu, Seorang Pemuda tega Membunuh Pacarnya di Singkawang

Karena Cemburu, Seorang Pemuda tega Membunuh Pacarnya di Singkawang

  • account_circle Admin Seputar Kalbar
  • calendar_month Minggu, 28 Mei 2023
  • visibility 232
  • comment 0 komentar

Seputar Kalbar – Sungguh tragis nasib seorang wanita berinisial NF (28) yang harus meregang nyawa di tangan pacarnya berinisial J (28), di sebuah rumah Komplek Perumahan Cahaya Rembulan, Jalan Demang Akub Gang Surya Rt.004 Rw.002 Kelurahan Sungai Bulan, Kecamatan Singkawang Utara, Kota Singkawang, Minggu (28/5/2023).

Kapolres Singkawang AKBP Arwin Amrih Wientama melalui Kasat Reskrim Polres Singkawang AKP Sihar Binardi Siagian menjelaskan berdasarkan keterangan dari pelaku, bahwa motif pelaku sampai tega menghabisi nyawa korban, lantaran pelaku merasa sakit hati kepada korban karena korban beberapa kali ketahuan selingkuh dan sering mabuk- mabukan serta sering menganiaya pelaku.

“Dari keterangan saksi dan tetangga  korban bahwa pelaku tidak mempunyai pekerjaan tetap dan sehari – hari hanya bekerja jual beli kendaraan Roda Dua kemudian antara pelaku dan korban memang sering terjadi pertengkaran atau keributan dirumahnya,” katanya.

Dari hasil pengembangan lebih lanjut, bahwa pelaku dan korban tinggal dirumah layaknya suami istri. Namun ternyata korban dan pelaku hanya menjalini hubungan pacaran.

“Karena mereka tinggal serumah, dan diakui juga oleh pelaku bahwa status suami istri hanya untuk menghindari kecurigaan warga sekitar, namun faktanya berdasarkan keterangan pelaku kepada petugas Polri, Mereka Sebenarnya hanya menjalini hubungan pacaran sudah kurang lebih 2 tahun,” jelasnya.

Hasil yang dilakukan identifikasi terhadap kondisi mayat tersebut oleh Tim Inafis Polres Singkawang, ditemukan 2 buah luka pada perut dan satu luka terbuka dileher korban.

Kemudian dilokasi kejadian juga ditemukan satu buah pisau dapur yang diduga digunakan oleh pelaku untuk melakukan aksinya terhadap korban.

“Untuk Pelaku saat ini telah menyerahkan diri ke Polres Singkawang, dan masih Sedang dilakukan pemeriksaan oleh Sat Reskrim Polres Singkawang, Selanjutnya untuk mayat korban juga telah dibawa ke RS. Abdul Azis Singkawang untuk dilakukan visum,” tuturnya. (***)

  • Penulis: Admin Seputar Kalbar

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bapemperda Tetapkan 13 Raperda Tahun 2024

    Bapemperda Tetapkan 13 Raperda Tahun 2024

    • calendar_month Jumat, 17 Nov 2023
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 261
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar (Sambas) – Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kabupaten Sambas melakukan Rapat Paripurna. Adapun agenda Bapemperda DPRD Kabupaten Sambas dalam rangka menetapkan Program Legislasi Daerah. BACA JUGA : DPRD Sambas Sosialisasikan Raperda Perlindungan dan Pemberdayaan Petani Prolegda adalah instrumen perencanaan program pembentukan Peraturan Daerah Provinsi atau Peraturan Daerah Kabupaten/Kota yang disusun secara terencana, […]

  • Himpunan Forum BEM Kabupaten Sambas Salurkan Sembako ke Yayasan Pondok Quran Nur Al-Mu’min

    Himpunan Forum BEM Kabupaten Sambas Salurkan Sembako ke Yayasan Pondok Quran Nur Al-Mu’min

    • calendar_month Senin, 4 Mar 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 16.817
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Sebagai wujud kepedulian sesama, Pengurus Himpunan Forum BEM se-Kabupaten Sambas melaksanakan bakti sosial dengan menyalurkan sembako kepada yayasan Pondok Quran Nur Al-Mu’min di Jalan Kartiasa, gang Nur Desa Kartiasa, Kecamatan Sambas, Kabupaten Sambas, pada senin (04/03/2024) pagi. Ketua BEM Poltesa, Daniel Anhar mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk berperan aktif dalam kesejahteraan sosial, […]

  • Bocah 6 Tahun Diduga Tenggelam di Sungai Sebawi Sambas

    Bocah 6 Tahun Diduga Tenggelam di Sungai Sebawi Sambas

    • calendar_month Sabtu, 30 Mar 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 163
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Seorang bocah dilaporkan hilang terseret arus di perairan sungai Desa Sebawi, Kecamatan Sebawi, Kabupaten Sambas, pada Sabtu (30/04/2024) siang. Saat ini petugas SAR gabungan melakukan pencarian terhadap korban. Komandan Pos Basarnas Sintete, Zulhijah mengatakan bahwa pihaknya mendapatkan informasi adanya seorang anak berusia 6 tahun yang diduga tenggelam di perairan sungai Sebawi. Diketahui, […]

  • DPRD Sambas gelar Hearing bersama Tenaga Honorer

    DPRD Sambas gelar Hearing bersama Tenaga Honorer

    • calendar_month Senin, 11 Sep 2023
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 165
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar (Sambas ) – DPRD Kabupaten Sambas menggelar rapat Dengar Pendapat Hearing bersama Forum Tenaga Honor Pendidikan (FTHP) Kabupaten Sambas, di Aula Sidang DPRD Sambas, Jumat (08/09/2023) kemarin. Puluhan Tenaga honorer ini menyampaikan keluh kesah mereka. Ini dikarenakan belum jelas kepastian status serta hak-hak dari Tenaga Honorer Bidang Pendidikan di Lingkungan Kabupaten Sambas. Rapat […]

  • Gerindra Sambas Siap Menangkan Pemilu 2024

    Gerindra Sambas Siap Menangkan Pemilu 2024

    • calendar_month Selasa, 29 Agt 2023
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 369
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar (SAMBAS) – Dewan Pengurus Cabang (DPC) Partai Gerindra Kabupaten Sambas memanggil seluruh bakal Calon legislatif (Bacaleg) yang ikut berjuang memperebutkan kursi legislatif Kabupaten Sambas pada 14 Februari 2024 mendatang. Mereka dikumpulkan untuk mengikuti rapat koordinasi cabang (Rakorcab) sekaligus konsolidasi kader Partai Gerindra untuk pemantapan strategi pemenangan Ketua Umum Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) […]

  • Meningkatkan Kesadaran Keselamatan Pelayaran di Kabupaten Sambas

    Meningkatkan Kesadaran Keselamatan Pelayaran di Kabupaten Sambas

    • calendar_month 23 jam yang lalu
    • account_circle Ainu
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar (SAMBAS) – Kepala KSOP Sintete, Hary Surianto, menekankan pentingnya keselamatan pelayaran dan peran pemerintah dalam menjaga keamanan di laut. “Keselamatan pelayaran sangat penting bagi masyarakat, terutama bagi nelayan yang beraktivitas di laut,” ujarnya. Hal ini menunjukkan bahwa keselamatan pelayaran bukan hanya tanggung jawab pemerintah, tetapi juga masyarakat. Dengan adanya kegiatan sosialisasi keselamatan pelayaran […]

expand_less