Breaking News
light_mode
Beranda » POLITIK » Meriah dan Unik, Pendaftaran Bacalon Bupati/Wabup di Partai Nasdem Sambas

Meriah dan Unik, Pendaftaran Bacalon Bupati/Wabup di Partai Nasdem Sambas

  • account_circle Admin Seputar Kalbar
  • calendar_month Rabu, 8 Mei 2024
  • visibility 194
  • comment 0 komentar
Seputar Kalbar – DPD Partai Nasdem resmi menutup pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Sambas untuk Pilkada Tahun 2024.

Ketua DPD Partai Nasdem Kabupaten Sambas, Haji Subhan Nur mengatakan bakal calon bupati dan wakil bupati yang mendaftarkan maupun mengembalikan berkas ke DPD Partai Nasdem Kabupaten Sambas berjumlah sepuluh orang.

Menurut Haji Subhan, pendaftaran tersebut tidak dikenakan biaya sepersenpun.

Sejumlah bakal calon yang mendaftar di DPD Partai Nasdem, nantinya akan dilakukan rapat pleno partai nasdem kemudian di usulkan ke DPW dan DPP Partai Nasdem.

Bakal calon yang mengembalikan berkas di sekretariat DPD Partai Nasdem Kabupaten Sambas disambut meriah bahkan dihibur dengan organ tunggal.

Diketahui sebelumnya, DPD Partai Nasdem Kabupaten Sambas membuka pendaftaran bakal calon bupati dan wakil bupati sambas mulai tanggal 1 sampai 7 mei 2024. (***)

TONTON VIDEONYA…!!!!

  • Penulis: Admin Seputar Kalbar

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anggota DPRD Kab. Sambas, Budiono

    Budiono ajak Sukseskan Pesta Demokrasi 2024

    • calendar_month Selasa, 16 Mei 2023
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 220
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Anggota DPRD Sambas, Budiono mengajak masyarakat untuk mensukseskan pesta demokrasi 2024 mendatang. “Mari kita sukseskan pesta demokrasi yang akan dilaksanakan pada 2024 mendatang. Dengan harapan bisa berjalan aman dan lancar,” ajak Budiono, Kamis (04/05/2023). Ia menambahkan bahwa tahun 2024 adalah tahun politik, pada tahun itu akan digelar Pemilihan Umum (Pemilu) dan Pemilihan […]

  • Panen Raya Padi IPB-9G, Langkah Menuju Kemandirian Pangan

    Panen Raya Padi IPB-9G, Langkah Menuju Kemandirian Pangan

    • calendar_month Selasa, 1 Jul 2025
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar (SAMBAS) – Direktur Pengembangan Masyarakat Agromaritim Institut Pertanian Bogor (IPB), Dr. Handian Purwawangsa, mengapresiasi Kelompok Tani Dare Nandung Kecamatan Semparuk atas terlaksananya panen raya padi varietas IPB-9G di lahan pertanian. Acara tersebut merupakan kolaborasi bersama IPB University dan Kelompok Tani untuk meningkatkan ketahanan pangan di Kabupaten Sambas. Dr. Handian menjelaskan bahwa program pengembangan […]

  • Dendam Mantan Suami Berujung Penganiayaan dan Pengrusakan

    Dendam Mantan Suami Berujung Penganiayaan dan Pengrusakan

    • calendar_month Jumat, 27 Jun 2025
    • account_circle Ainu
    • visibility 59
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar (SAMBAS) – Polsek Pemangkat berhasil mengamankan seorang pria berinisial S (42) yang diketahui sebagai mantan suami dari LY, lantaran diduga melakukan tindak pidana pengrusakan dan penganiayaan terhadap seorang warga berinisial B (58) di dua lokasi berbeda pada Jumat dini hari, 27 Juni 2025. Kapolres Sambas, AKBP Wahyu Jati Wibowo melalui Kasubsi Penmas Polres […]

  • Polisi Tangkap Pelaku Pencabulan Anak di Kecamatan Tebas

    Polisi Tangkap Pelaku Pencabulan Anak di Kecamatan Tebas

    • calendar_month Senin, 25 Mar 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 159
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Polsek Tebas menangkap seorang pria berinisial SA (26) pelaku pencabulan terhadap seorang anak perempuan di bawah umur berinisial CK (15) di Dusun Pelanjau, Desa Bukit Sigoler, Kecamatan Tebas, Kabupaten Sambas, pada Jumat (22/03/2024) kemarin. Kapolres melalui Kapolsek Tebas, AKP Jumari Setiawan mengatakan perbuatan pelaku berhasil diungkap setelah keluarga korban melaporkannya ke Mapolsek […]

  • Polisi Tangkap Seorang Pengedar Narkotika Jenis Sabu di Kecamatan Subah

    Polisi Tangkap Seorang Pengedar Narkotika Jenis Sabu di Kecamatan Subah

    • calendar_month Kamis, 13 Jun 2024
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 640
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Seorang pria berinisial M ditangkap Satresnarkoba Polres Sambas terkait diduga penyalahgunaan dan peredaran narkotika jenis sabu di Dusun Sempatai, Desa Balai Gemuruh Kecamatan Subah Kabupaten Sambas pada Senin (10/06/2024) kemarin. Kapolres melalui Kasi Humas Polres Sambas, AKP Sandoko membenarkan adanya penangkapan terhadap seorang laki-laki berinisial M tersebut. Ia menjelaskan kasus ini berawal […]

  • Balita Tenggelam di Sungai Tembung Bengkayang Ditemukan Meninggal Dunia

    Balita Tenggelam di Sungai Tembung Bengkayang Ditemukan Meninggal Dunia

    • calendar_month Rabu, 27 Des 2023
    • account_circle Admin Seputar Kalbar
    • visibility 311
    • 0Komentar

    Seputar Kalbar – Tim SAR Gabungan bersama warga berhasil menemukan balita korban tenggelam di Sungai Tembung, Kabupaten Bengkayang, pada Rabu (27/12/2023) pagi. Korban ditemukan dalam keadaan meninggal dunia. Komandan Pos Basarnas Sintete, Zulhijah mengatakan korban ditemukan tidak jauh dari lokasi kejadian. Selanjutnya jasad korban dievakuasi dan dibawa ke rumah duka di Dusun Tembung, Desa Tebuah […]

expand_less