DPRD sambas
Penetapan Jadwal dan Lokasi Kampanye Kabupaten Sambas
- calendar_month Rabu, 17 Jan 2024
- 0Komentar
Seputar Kalbar – Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sambas telah menetapkan jadwal dan lokasi kampanye rapat umum peserta pemilu 2024 dengan zonasi. Penetapan melalui rapat yang digelar KPU di Hotel Pantura Jaya, Selasa (16/01/2023). Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sambas, Anwari menyambut baik penetapan jadwal tersebut. Dia mengapresiasi kinerja KPU Kabupaten Sambas telah melakukan penetapan jadwal […]
Konsultasi Bantuan Hukum di Daerah
- calendar_month Senin, 15 Jan 2024
- 0Komentar
Seputar Kalbar – Komisi I DPRD Kabupaten Sambas, melakukan kunjungan kerja ke Pusat Pembudayaan dan Bantuan Hukum Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN) Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesias, Jumat (12/01/2024) kemarin. Kunker tersebut dalam rangka konsultasi terkait penyelenggaraan bantuan hukum di daerah. Kunker dipimpin langsung Ketua DPRD Kab Sambas, H Abu Bakar didampingi Wakil Ketua […]
DPRD Kaji MPP Sambas
- calendar_month Minggu, 14 Jan 2024
- 0Komentar
Seputar Kalbar – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Sambas melakukan Kunjungan Kerja ke Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia, Kamis (11/01/2023). Kunjungan kerja dipimpin langsung Ketua DPRD H Abu Bakar didampingi Wakil Ketua II DPRD Sehan A Rahman, Ketua Komisi I Lerry Kurniawan Figo, anggota Komisi I DPRD Sambas, Sekretaris DPRD Sambas, […]
Bangunan Saluran Drainase dan Pedestrian Pasar Tebas Diresmikan Bupati Sambas
- calendar_month Minggu, 24 Des 2023
- 0Komentar
Seputar Kalbar – Pemerintah Kabupaten Sambas meresmikan Bangunan saluran drainase dan pedestrian pasar Tebas, Kecamatan Tebas, Kabupaten Sambas pada Minggu, 24 Desember 2024 pagi. Bupati Sambas H Satono secara langsung memotong pita dan menandatangani prasasti yang menandakan pembangunan drainase dan pedestrian tersebut sudah rampung. Bupati Sambas, Satono mengatakan pembangunan drainase di pasar Tebas tidak hanya […]
Ferdinan Apresiasi Kunjungan Aliansi Supir ke DPRD Sambas
- calendar_month Selasa, 19 Des 2023
- 0Komentar
Seputar Kalbar – Wakil Ketua DPRD Sambas, Ferdinan Syolihin memberikan apresiasi kepada Aliansi Supir Kabupaten Sambas. Atensi atau perhatian itu dalam rangka gelaran Rapat Dengar Pendapat DPRD bersama Aliansi Supir Kabupaten Sambas, Selasa (19/12/2023). “Kami ucapkan apresiasi yang tinggi dan atensi yang besar atas pengertian teman-teman dari Aliansi Supir Kabupaten Sambas, sehingga Rapat Dengar Pendapat […]
Aliansi Supir Hearing ke DPRD Sambas
- calendar_month Selasa, 19 Des 2023
- 0Komentar
Seputar Kalbar – Aliansi Supir Kabupaten Sambas diterima DPRD Kabupaten Sambas dalam Rapat Dengar Pendapat, Selasa (19/12/2023). Aliansi terdiri dari Ikatan Sopir Kabupaten Sambas, Asosiasi Sopir Independen Kabupaten Sambas, Truck Mania West Borneo dan Komunitas Sawit Sambas. Rombongan para supir tersebut, diterima langsung Ketua DPRD Kab Sambas, H Abu Bakar, Wakil Ketua DPRD Sambas Ferdinan, […]
DPRD Sambas Konsultasi Penanganan Stunting ke Kemenkes RI
- calendar_month Kamis, 14 Des 2023
- 0Komentar
Seputar Kalbar (Sambas) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sambas melakukan kunjungan kerja ke Kementrian Kesehatan (Kemeskes) Republik Indonesia pada Kamis (14/12/2023). Kunjungan kerja ini dalam rangka melaksanakan konsultasi terkait penanganan stanting di Kabupaten Sambas. Yang dipimpin langsung Ketua DPRD Sambas, Abu Bakar didampingi Wakil Ketua dan sejumlah anggota DPRD Sambas. Rombongan DPRD Sambas […]
Hendro Apresiasi Gelaran Piala Bupati XI Tahun 2023
- calendar_month Selasa, 5 Des 2023
- 0Komentar
Seputar Kalbar (Sambas) – Hendro Sudomo SKom, Anggota DPRD Kabupaten Sambas turut memeriahkan gelaran Turnamen Bulutangkis Piala Bupati XI Tahun 2023. Hendro ikut berpartisipasi pada Kategori Beregu Putra Antar Desa Se-Kabupaten Sambas. Legislator Fraksi PDI Perjuangan DPRD Sambas memberikan apresiasinya atas gelaran Piala Bupati Kesebelas di Desa Sulung. “Sebagai penghobi bulutangkis, kami mengapresiasi komitmen Pemerintah […]
Yudha Buka Turnamen Bulutangkis Piala Sungai Serabek
- calendar_month Minggu, 3 Des 2023
- 0Komentar
Seputar Kalbar (Sambas) – Anggota DPRD Sambas, Yudha Alwin secara resmi membuka Turnamen Bulutangkis Piala Sungai Serabek, Minggu, (02/12/2023) malam. Turnamen digelar di Gedung Olahraga Dungun Cundong Desa Sungai Serabek Kecamatan Teluk Keramat. Pembukaan Turnamen dihadiri Anggota DPRD Provinsi Kalimantan Barat, Juliarti Djuhardi Alwi, Kepala Dinas dan Kepala Bidang Olahraga Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga […]
APBD Tahun Anggaran 2024 Disahkan
- calendar_month Jumat, 17 Nov 2023
- 0Komentar
Seputar Kalbar (Sambas) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sambas bersama Pemerintah Daerah menyetujui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Sambas Tahun Anggaran 2024. Pengesahan APBD tersebut sesuai Hasil Paripurna DPRD yang bertempat di ruang Sidang Utama DPRD Sambas, Jumat (17/11/2023) siang. Kesepakatan tersebut ditandai dengan Penandatangan bersama berita acara oleh Bupati Sambas, Ketua […]